OLEH: ADEL CAET
Aku suka merindu
Meski tak bertemu
Aku suka mencinta
Meski cinta dibalas luka
Setia membalut luka
Karna sungguh mencintai
Jangan datang dengan janji
Lalu pergih meningalkan duka
Aku selalu berkata disetiap waktu
Sungguh rindu ini terbeban dihati
Salam rindu dari ujung batas